Adalah rangkaian seri Ultran Lasur berbahan dasar air yang ramah lingkungan, didesain khusus untuk lantai kayu eksterior (deck). Produk ini meresap masuk kedalam kayu sehingga meningkatkan stabilitas dimensi kayu. Dapat digunakan sebagai satu komponen atau dua komponen setelah menambahkan Komponen B dengan tujuan untuk mendapatkan ketahanan gesekan dan ketahanan terhadapan bahan kimia rumah tangga yang lebih baik.
Alat Aplikasi | Kuas & Spray |
Pengenceran | Air bersih (jika diperlukan) |
Selang waktu pengecatan | 3-4 jam |
Berat | 1.02 0.02 g/cc |
Kadar padatan dalam volume | 19 2% (Color) |
Tampilan akhir | Clear Dof & Clear Satin |
Kemasan Produk | 1 L |